Diberdayakan oleh Blogger.
RSS
Container Icon

Kuliner Makanan Khas Palembang

PEMPEK

Pempek merupakan makanan khas tradisional Palembang paling terkenal yang terbuat dari bahan dasar daging ikan giling (biasanya ikan Belido, tenggiri atau ikan gabus) dan tepung tapioka. Jenisnya antara lain ada pempek lenjer, telor besar (kapal selam), pastel( isian sayur pepaya muda yg dibumbui), kerupuk (kriting), tahu, lenggang, panggang, serta adaan.
pempek lenggang and pempek tuna
pempek lenggang and pempek tuna
FotoPalembang facebook
aneka pempek kecil .FotoPalembang facebook
Pempek panggang atau pekpek tunu
Pempek panggang atau pekpek tunu
nyomot dari Google
nyomot dari Googlepempek lenggang and pempek panggang

Martabak HAR

Makanan asli bercita rasa India ini diperkenalkan oleh seorang keturunan India yang bernama Haji Abdul Razak (HAR). Banyak restoran yang di buka di beberapa jalan utama di Palembang. Bukan saja menyajikan Martabak saja, ditempat ini juga menjual makanan lainya seperti Roti Canai, Teh Tarik dan lain-lain yang bercita rasa India. Yang menjadi Khas Martabak HAR adalah hanya berisi beberapa butir telur itik, dan Kuah Kari kental dengan tumbukan kentang yang dihaluskan…emm…yummy.
martabak
martabak
kuah kari kental

Pindang Patin Palembang

Pindang ikan patin memunculkan sensasi paduan rasa pedas, asam segar, dan wangi kemangi. Sebagai gambaran rasa, daging ikan patin yang lembut dimasak dengan serai, daun salam, jahe, lengkuas, daun bawang, dan cabe, serta rasa asam segar dari buah nanas. benar-benar mengugah selera.
pindang bebek . facebook palembang
pindang bebek . facebook palembang
pindang patin . facebook palembang
pindang patin . facebook palemban

Mie Celor Palembang

Dinamakan Mie Celor karena sebelum di hidangkan mie dan kecamba (tauge)nya dicelor terlebih dulu (diseduh dengan air panas) lalu disiram dengan kuah kaldu udang yang kental dan diberi irisan telur, irisan daun seledri, bawang goreng dan diberi kecap asin sedikit.
mie celor , google
mie celor , google
mie celor udang . google
mie celor udang . google
Tempoyak
Tempoyak adalah daging durian yang dipermentasikan (diasamkan). Di Palembang tempoyak banyak sekali dibuat masakan yang mengunakan bahan ikan (Ikan Patin, Ikan Laes, dll) biasanya dibuat pepes atau di brengkes. Rasa asam pedas dan gurih dari tempoyak yang menyatu dengan daging ikan memberikan cita rasa yang berbeda di lidah. Kadang juga Tempoyak dibuat menjadi sambal.
bahan sambel tempoyak.google
bahan sambel tempoyak.google

Pekasam

Pekasam adalah fermentasi dari Ikan yang di campur dengan garam dan nasi dan dibiarkan/diperam selama beberapa hari…biasanya pekasam ini ditumis dibuat sambal.
Pekasam . Google
Pekasam . Google

Kerupuk Kemplang Goreng & Kerupuk Kemplang Panggang (Tunu)

Kerupuk Kemplang Goreng dan Kemplang Panggang merupakan makanan khas dari Palembang yang terbuat dari ikan dan sagu diolah sedemikian rupa sehingga memiliki rasa yang lezat. Disajikan dengan sambal khas dan kadang-kadang bisa dimakan bersama cuko yang terbuat dari cuka dan cabe sehingga menambah sedap cita rasanya. Aneka kemplang Goreng Palembang inipun bermacam-macam yaitu kemplang goreng Batok, kempalang goreng kancing, kemplang goreng sedang bulat  sedangkan Kempang Panggang yaitu kemplang panggang lidah badak, kemplang panggang kancing, kemplang panggan bulat, kemplang panggang bintang.
kempalng panggang. google
kempalng panggang. google
kemplang . google
kemplang kancing. google

Makanan Khas Palembang Lainnya

burgo
burgo
kue maksuba
kue maksuba
srikayo. facebookpalembang
srikayo. facebookpalembang
kue ragit. facebookpalembang
kue ragit. facebookpalembang
kue jongkong. facebookpalembang
kue jongkong. facebookpalembang
Aneka kue jajanan Palembang*biasa ya dipasar cinde*. facebookpalembang
Aneka kue jajanan Palembang*biasa ya dipasar cinde*. facebookpalembang
Malbie . facebookpalembang
Malbie . facebookpalembang
Bongkol. facebookpalembang
Bongkol. facebookpalembang
Ketika Musim Duren Tiba, berbagai jenis makanan yang terbuat dari duren antara lain Kolak Duren menjadi makanan kegemaran kito di Palembang. facebookpalembang
Ketika Musim Duren Tiba, berbagai jenis makanan yang terbuat dari duren antara lain Kolak Duren menjadi makanan kegemaran kito di Palembang. facebookpalembang
tekwan . facebookpalembang
tekwan . facebookpalembang
Celimpungan . Google
Celimpungan . Google
model. facebookpalembang
model. facebookpalembang
JASUKE, Jagung Susu Keju ternyata lagi musim dijual di Palembang, lumayanlah buat disantap sore hari seperti ini.facebookpalembang
JASUKE, Jagung Susu Keju ternyata lagi musim dijual di Palembang, lumayanlah buat disantap sore hari seperti ini.facebookpalembang
rujak mie .google
rujak mie .facebookpalembanglaksoo . facebookpalembangBurgoo . facebookpalembangEngkok Ketan . facebookpalembang

  • Digg
  • Del.icio.us
  • StumbleUpon
  • Reddit
  • RSS

0 komentar:

Posting Komentar